Advertisement

Responsive Advertisement

Tanaman Apotik Hidup - Sambiloto

 Tanaman Sambiloto

Sambiloto

Tanaman herbal ini memiliki kandungan antivirus, antiperadangan, dan antioksidan dari beberapa zat ini:
  • Andrografolid: Ini adalah komponen utama sambiloto pada semua bagian tanaman. Senyawa ini bersifat analgesik, antidiabetes, antioksidan, dan antikanker.
  • Tanin: Senyawa ini termasuk ke dalam kategori polifenol pada daun dan kulit batang sambiloto.
  • Flavonoid: Zat ini bekerja sebagai antioksidan yang dapat menangkal radikal bebas dalam tubuh.
  • Terpenoid: Senyawa ini bersifat antiviral, antibakteri, antiinflamasi, dan antikanker.
  • Saponin: Bersifat antioksidan, antimikroba, antivirus, dan antikanker.

Beberapa manfaat yang bisa kamu peroleh dari tanaman herbal ini, antara lain:
  1. Membantu meringankan flu
  2. Meningkatkan kekebalan tubuh
  3. Membantu meringankan inflamasi
  4. Meringankan demam
  5. Menurunkan kadar gula darah
  6. Mengobati diabetes
Sumber: https://www.halodoc.com/artikel/11-manfaat-rutin-mengonsumsi-sambiloto-bagi-tubuh

Post a Comment

0 Comments